Daftar Paspor ‘Terkuat’ di Dunia – Ranah pariwisata mulai kembali ramai sejak 2022 lalu, di mana ada banyak sekali negara yang mulai melakukan open border dan bebas visa, bagi wisatawan untuk berlibur.
Tapi tau gak? Jika di 2023 ini ada beberapa paspor yang masuk dalam kategori ‘terkuat’ karena bisa digunakan untuk berkunjung ke beberapa negara lain lho! Penasaran? Berikut daftarnya.
- Jepang (bebas visa ke 193 negara)
- Singapore, Korea Selatan (bebas visa ke 192 negara)
- Jerman, Spanyol (bebas visa ke 190 negara)
- Finlandia, Italia, Luxembourg (bebas visa ke189 negara)
- Austria, Denmark, Netherlands, Sweden (bebas visa ke 188 negara)
- France, Ireland, Portugal, United Kingdom (bebas visa ke 187 negara)
- Belgium, New Zealand, Norway, Switzerland, United States, Czech Republic (bebas visa ke 186 negara)
- Australia, Canada, Greece, Malta (bebas visa ke 185 negara)
- Hongaria, Polandia (bebas visa ke 184 negara)
- Lithuania, Slovakia (bebas visa ke 183 negara)
Dari daftar di atas, Negara Asia masih masuk dalam 3 besar pemegang visa ‘terkuat’ sesuai yang terdata di Henley Passport Index, atau Lembaga Pemeringkat Internasional di Bidang Travel.
Dan untuk Paspor Indonesia, masuk dalam urutan ke-75 yang memiliki akses masuk ke 71 Negara dan seimbang dengan Zambia.
Dan itu dia daftar paspor ‘terkuat’ di dunia pada 2023 ini. Walaupun Indonesia berada di urutan ke 75 dengan akses hanya ke 71 negara, kau tetap bisa pesan tiket pesawat di BookingToGo untuk liburan ke beberapa Negara lain lho!
Jadi tunggu apalagi? Yuk, pesan tiket pesawat dan hotel di BookingToGo dan rencanakan liburanmu, sekarang juga!