
Wisata Alam Jogja memang tak ada habisnya dicari wisatawan, sebagai destinasi untuk melepas penat, dan juga memanjakan diri dari hiruk pikuk perkotaan yang cukup ramai.
Karena memang, Jogja sendiri memiliki banyak sekali destinasi wisata alam yang patut untuk kamu kunjungi, untukĀ self healing ataupun me-refresh otak. Penasaran apa saja wisata alam yang ada di Jogja untukĀ self healing? Berikut ulasannya.
Menikmati Pemandangan Alam yang Eksotis di Puncak Becici

Punya pemandangan alam yang eksotis, Puncak Becici bisa jadi opsi buat kamu melepas penat danĀ self healing di Gardu Pandang yang jadiĀ spotĀ favorit pengunjung denganĀ viewĀ yangĀ instagramableĀ banget tentunya!

Spot Terbaik Melihat Sunset, Bukit Parang Endog

Tak cuma dikenal dengan wisata pantainya, Jogja juga punya Bukit Parang Endog yang mana jadiĀ spotĀ favorit untuk menikmatiĀ sunsetĀ ketika sore tiba.

Selain itu kamu juga bisa menikmatiĀ viewĀ Pantai Parangtritis, Pantai Parangkusumo, sampai Pantai Depok Jogja lho!
Antelope Canyon-nya Jogja, Curug Luweng Sampang

Dikenal denganĀ Antelope Canyon-nya Jogja karena memiliki bebatuan besar disekitarnya, Curug Luweng Sampang siap menyambut kamu dengan gemericik air yang menenangkan, dan cocok untuk menenangkan pikiran ataupun melepas penat dari hiruk pikuk perkotaan.

Menikmati View yang Menawan di Gua Jomblang

Terakhir ada wisata Gua Jomblang yang terkenal dengan keindahannya yang mampu menghipnotis para pengunjung ketika melihat sinar matahari yang menerobos masuk ke gua!

Tentunya, momen seperti ini sangat sayang untuk dilewatkan karena jadiĀ spotĀ foto yangĀ instagramableĀ nan estetik!
Ingin mengunjungi salah satu wisata alam Jogja yang menawan? Tenang, kamu bisa pesan tiket pesawat ke Jogja di BookingToGo, dan rencanakan liburanmu sekarang juga!
